Buronan Interpol Asal Jepang Yamazaki Yusuke Terdeteksi di Indonesia

- 14 Maret 2023, 07:07 WIB
Ilustrasi: Buronan asal Jepang terdeteksi di Indonesia
Ilustrasi: Buronan asal Jepang terdeteksi di Indonesia /Pixabay

Nishiyama Farm adalah perusahaan manajemen peternakan wisata di Kota Akaiwa Prefektur Okayama.

Baca Juga: Pengiriman Narkoba Jenis Ganja Gunakan Jasa Pos Digagalkan Polresta Tidore Kepulauan

Diduga lakukan penipuan di Jepang dengan modus membeli produk, mengklaim membayar dividen besar jika berinvestasi dalam bisnis penjualan buah di luar negeri.

Hal tersebut hingga Yаmаzаkі Yuѕukе kabur dan menjadi buronan Interpol.***

Halaman:

Editor: Iswan Dukomalamo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah