Gaptek? Gibran Rakabuming Unggah 9 Postingan Soal Gim, Warganet Protes Gemas: Kenapa Ga Bikin Thread Aja!

- 18 Januari 2024, 15:42 WIB
Gibran Rakabuming Raka/twitter@dekade_08
Gibran Rakabuming Raka/twitter@dekade_08 /

"ini Dreadout yang game & IP-nya sangat menarik untuk terus dieksplorasi, atau Potion Permit dan Selera Nusantara dengan pencapaian revenue-nya, serta inisiatif MOBA asli buatan tanah air, Lokapala. Menarik juga loh," ungkapnya.

Lebih lanjut, Gibran juga memberikan tanggapan soal dunia gim yang ia bahas tersebut.

Baca Juga: Puncak Harla BKMT ke 43 di Kota Tidore Kepulauan, Ini Harapan Wakil Wali Kota Muhammad Sinen

"Tapi Industri ini memang sedang berproses, dan saya yakini menuju ke arah yang tepat. Setidaknya 98 game developer lokal (data Kominfo) terus bertumbuh, di mana proyeksi jumlah gamers Indonesia pada 2025 mencapai 192 juta orang. Fantastis yo!!!" tambahnya.

Ia mengatakan bahwa dirinya percaya dengan konektivitas antara penciptaan talenta industri gim dari berbagai tingkat pendidikan harus tepat mengisi kebutuhan industri tersebut.

"Saya percaya dengan konektivitas antara penciptaan talenta/SDM industri gim dari tingkat pendidikan vokasi, menengah, bahkan tinggi harus tepat mengisi kebutuhan industri. Kita pastikan industri nusantara kita bisa digdaya," lanjutnya.

Baca Juga: Blusukan Naik Vespa, Ganjar Pranowo Malah Jadi Anggota Jamaah Vespa Indonesia? Netizen: Besok Ambil KTA JVI di

"Jadi mari kita beri kesempatan anak anak kreatif indonesia agar bisa menjadi tuan rumah di negri sendiri. Hilirisasi digital akan kita dorong agar banyak talent digital mampu menghasilkan karya yang layak dan mencukupi kebutuhan Industri," tambah Gibran.

"udah ah segitu dulu ya, mohon maaf ya, jadi banyak yang rasan rasan karena sharing saya ini," tutupnya.

Melihat postingan-postingan tersebut, warganet pun lantas gemas dan memprotes unggahan Gibran soal gim tersebut.

Halaman:

Editor: Regina Berliane Febe Hasean

Sumber: Twitter @gibran_tweet


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah