Pesona Wisata Ake Bay di Desa Maitara Kota Tidore Kepulauan Masuk Dalam 75 Desa Wisata Terbaik ADWI 2023

- 5 April 2023, 20:37 WIB
Pintu masuk Pantai Wisata Ake Bay di Desa Maitara Kecamatan Tidore Utara Kota Tidore Kepulauan Provinsi Maluku Utara
Pintu masuk Pantai Wisata Ake Bay di Desa Maitara Kecamatan Tidore Utara Kota Tidore Kepulauan Provinsi Maluku Utara /Iswan/WartaTidore.com

WARTA TIDORE - Wisata Ake Bay di Desa Maitara, Kecamatan Tidore Utara, Kota Tidore Kepulauan, telah masuk ke dalam 75 desa wisata terbaik yang meraih Anugerah Desa Wisata (ADWI) tahun 2023.

Wisata Ake Bay adalah salah satu destinasi wisata terbaik yang dimiliki oleh Kota Tidore Kepulauan.

Baca Juga: Salah Satu Tempat Wisata di Pulau Maitara Tidore Kepulauan Dilakukan Pelaunchingan

Letaknya yang strategis dan memiliki panorama yang indah membuat Dinas Kebudayaan dan Parawisata Kota Tidore Kepulauan memilih Desa Wisata Ake Bay sebagai peserta ADWI.

Dalam tahapan seleksi, Desa Wisata Ake Bay berhasil lolos menjadi salah satu dari 75 desa wisata terbaik.

Baca Juga: Pakta Integritas Desa Anti Korupsi Desa Maitara Tengah Kota Tidore Kepulauan Ditandatangani, Ini Tujuannya

Pesona lokasi Wisata Pantai Ake Bay Desa Maitara Kota Tidore Kepulauan
Pesona lokasi Wisata Pantai Ake Bay Desa Maitara Kota Tidore Kepulauan

"Alhamdulillah, Ake Bay berhasil masuk ke dalam 75 besar desa wisata terbaik tahun 2023," kata Kepala Bidang Pengembangan dan Destinasi Parawisata, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Tidore Kepulauan, Zulaiha Fabanyo.

Halaman:

Editor: Iswan Dukomalamo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x