Presiden Joko Widodo Perintahkan PSSI dan Kemenpora RI Jajaki Penyelenggaraan Piala Dunia FIFA U-20 dan U-17

- 4 Desember 2023, 18:57 WIB
Menpora RI Dito Ariotedjo, Ketum PSSI yang juga Menteri BUMN Erick Thohir, pada Senin, 4 Desember 2023 siang, turut mendampingi Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dalam memberikan keterangan pers terkait Piala Dunia FIFA U-17 Indonesia.
Menpora RI Dito Ariotedjo, Ketum PSSI yang juga Menteri BUMN Erick Thohir, pada Senin, 4 Desember 2023 siang, turut mendampingi Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) dalam memberikan keterangan pers terkait Piala Dunia FIFA U-17 Indonesia. /kemenpora.go.id/egan/

Keempat agenda tersebut melibatkan Kejuaraan Dunia Gimnastik di 2025, Kejuaraan Dunia Bola Voli 2025, Special Olympics World Games 2027, dan UFC World Championship 2024 yang akan diselenggarakan di Jakarta. Seri MotoGP juga akan dilanjutkan di Indonesia pada tahun mendatang.

"Jadi, insyaallah tahun depan masih banyak agenda internasional, dan pada 2025, insyaallah Indonesia akan menjadi tuan rumah berbagai kejuaraan dunia," tegas Menpora Dito.***

Halaman:

Editor: Iswan Dukomalamo

Sumber: Kemenpora.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah